Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kidangtalun - ꦏꦶꦢꦁ​ꦠꦭꦸꦤ꧀

Atas permintaan Dewi Durgandini Resi Parasara kemudian membangun dan mendirikan negara dan diberi nama negara Gajahoya diambil dari peristiwa yang dialaminya, Gajang melambangkan sesuatu yang besar, woya berarti air. Dari perkawinan ini lahir seorang anak bernama Abiyasa.

Untuk menggalang kekuatan pasukan Gajahoya, Parasara kemudian menciptakan laskar kerajaan dari penghuni hutan disekita istana yang didirikan, hewan-hewan tersebut disabda menjadi manusia, banteng menjadi Andakawana dan diangkat menjadi patih Gajahoya, Minakrida dari ikan, Singalodra dari harimau, Singaranu dari buaya, Sonaka dari anjing hutan, Kidangtalun dari kijang dan lain-lain.

Mohon tulis di kolom komentar jika ada kesalahan atau kekurangan pada artikel ini.
Dodi Subandoro
Dodi Subandoro Keep Calm and Carry On
Rabbighfirlii Warhamnii Wajburnii Warfa’nii Warzuqnii Wahdinii Wa’aaifinii Wa’fuaniii

Posting Komentar untuk "Kidangtalun - ꦏꦶꦢꦁ​ꦠꦭꦸꦤ꧀"